Thursday, April 28, 2022

ANAK ANAKKU PERHATIKAN SHOLATMU

 1. Tidak menggerakkan lidah ketika membaca al fatihah dan membaca dzikir sholat lainnya

2. Mengangkat pandangan ke langit atau tengok kanan kiri dan memandang ke tempat selain sujud

3. Memejamkan kedua mata ketika sholat tanpa ada alasan yg syar'i

4. Tidak menempelkan dahi atau terhalang mukena sehingga tidak menempel langsung ke tempat sujud

5. Tidak tuma’ninah ketika ruku dan sujud (buru2 pengen selesai)

6. Bawah dagu tidak ditutup (menurut madzhab syafii bawah dagu wanita harus ditutup)

Perbaiki Shalatmu, makan Allah akan memperbaiki hidupmu. shalat adalah tiang agama, ketika shalat enggak kamu teggakan, maka tiang hidupmu juga akan tidak ada. hidup kamu akan rubuh. janganlah sesekali meninggalkan shalat. shalatlah walaupun terlambat, shalatlah walaupun dalam keadaan sibuk, shalatlah dalam keadaan susah, shalatlah dalam keadaan bahagia. shalatlah dalam keadaan apapun. karena yang paling awal ditanya nanti adalah shalatmu. bukan yang lain terlebih dahulu. semoga ini bisa menjadi motivasi untuk kita semua. semoga kita gak akan meninggalkan shalat lagi ya.

carilah pasangan yang fokus pada shalatnya. karena shalat itu pentin banget tau, ketika pasangan kamu fokus pada shalatnya, kamu akan bahagia, gembira sejadi-jadinya. demi apapun deh.

kalau emang belum bisa tepat waktu, cobalah untuk tepat waktu. kamu mau doa kamu dikabulkan dengan cepat, tapi kamu sendiri memperlambat ibadahmu, gimana nih ? wkwk

semoga jadi pelajaran buat kita semua 

0 comments :

Post a Comment