Monday, January 18, 2021

Untuk para suami Jagalah pandanganmu

 Untuk para suami, istrimu akan terlihat sangat cantik bila matamu tidak jelalatan melihat wanita yang tak halal bagimu

Maka, pandailah menjaga pandanganmu, jangan biasakan dirimu memandang kecantikan dan tubuh molek wanita yang tidak pantas bagimu, agar sampai kapanpun wanitamu (istri) dapat selalu kamu hargai dengan penuh cinta

Jagalah pandanganmu wahai lelaki, ingatlah bahwa yang patut kamu pandangi hanya istrimu, sebab dialah satu-satunya yang halal bagimu.

.

0 comments :

Post a Comment