Wahai Lelaki...Ingatlah Bahwa Titik Tertinggi Kesuksesanmu Adalah Ujian Dari Allah Untuk Selalu Setia Kepada Amanahmu (Istri)
Untuk Lelaki, ingatlah ketika kamu mencapai titik tertinggi dalam hidupmu, itu berarti Tuhan sedang mengujimu untuk selalu mengingat istrimu yang tetap setia mendampingimu saat kamu berada di titik terendah dalam hidupmu, jadi berbahagialah dan tetaplah setia.
Jangan sampai kamu melupakan kesetiaannya, ingatlah betapa ia menjadi sandaran terkuat saat kamu masih berada dititik terendah, saat kamu masih bukan siapa-siapa, Karena kesuksesan yang kamu dapat hari ini tak lain adalah doa ikhlas darinya.
0 comments :
Post a Comment